Postingan

Menampilkan postingan dengan label Elektabilitas Capres

Hot Topic

Baliho Effect: Puan Maharani VS Airlangga Hartato

Gambar
  Berbagai media di Indonesia, baik koran, media online maupun warganet sempat dihebohkan dengan banyaknya Baliho bertajuk "Kepak Sayap Kebhinekaan" yang dihiasi foto Puan Maharani di berbagai kota, khususnya di Pulau Jawa. Airlangga Hartato, Menko Perekonomian, yang juga Ketua Umum Partai Golkar juga memajang banyak Baliho. Lembaga survey terkenal, Indikator Politik Indonesia telah melakukan survey terkait Baliho tersebut dari 30 Juli 2021 sampai 4 Agustus 2021.   Survei tersebut melibatkan 1.220 orang responden. Survei dibuat dengan toleransi kesalahan kurang lebih 2,9 persen dan tingkat kepercayaan 95 persen. Menurut situs berita CNNIndonesia.com (26/8/2021) terungkap bahwa berdasarkan survey yang dilakukan Indikator Politik Indonesia ternyata elektabilitas Puan Maharani sebagai Capres 2024 menurun walaupun Baliho Puan Maharani yang kini Ketua DPR RI sudah dipajang di berbagai daerah dan viral di media sosial.  Baliho Puan Maharani (tribunnews.com) Lebih lanjut CNNIndonesi

Menelisik Presentase Elektabilitas Tokoh Politik: Siapa Yang Paling Diminati Warga Sebagai Capres 2024?

Gambar
  Pemilu untuk memilih Presiden RI sebagai penerus Ir. H. Joko Widodo sebenarnya masih lama, namun upaya mencari kandidat Capres 2024 yang tepat sudah heboh belakangan ini, dan sebenarnya sudah lama diperbincangkan, bahkan hanya beberapa bulan setelah Jokowi dan Prof. DR. KH. Ma’ruf Amin dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden. Sementara itu Wakil Ketua Komisi II DPR RI Luqman Hakim pada rapat Tim Kerja Bersama persiapan Pemilu-Pilkada 2024 telah menyepakati jadwal pelaksanaan Pemilu hingga Pilkada 2024. Bawhwa waktu pencoblosan pileg dan pilpres berlangsung 28 Februari 2024. Sementara waktu pencoblosan Pilkada 2024 berlangsung pada 27 November 2024. Namun Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian menyatakan jadwal pencoblosan pemilihan anggota legislatif (pileg) dan pemilihan presiden (pilpres) pada 28 Februari 2024 belum resmi. Warga sedang mengamati para presiden dan wakil presiden RI dari masa ke masa (beritasatu.com)   Terlepas dari jadwal Pemilu Serentak tersebut ternyata suda

Indonesia Keren