Postingan

Menampilkan postingan dengan label marketing

Hot Topic

Karena Pandemi Global, Strategi & Cara Pandang Perlu Disesuaikan?

Gambar
  Sudah satu tahun lebih pandemi global atau Covid-19 mengancam jiwa raga dan berbagai aspek kehidupan manusia dari urusasn sosial budaya, ekonomi dan politik. Selain sakit dan kematian, virus Corona telah membuat jutaan orang harus berfikir ulang tentang cara pandang dan strategi dalam menjalani kehidupan ini.  Para orang tua yang masih memiliki anak-anak yang sedang kuliah dan bersekolah merupakan dampak nyata dari perubahan yang telah terjadi. Tatap muka di ruang kelas harus pindah tempat ke kamar dan ruang keluarga. Fungsi guru dan dosen digantikan dengan fasilitas video dan Internet.  Meskipun banyak yang melanggar aturan protokol kesehatan, pertemuan telah berpindah dari meja hotel mewah dengan memaksimalkan teknologi informasi seperti zoom meeting dan aplikasi lainnya. Yang membuat hati sedih adalah para pecinta olah raga dan seni. Mereka tidak bisa menyaksikan langsung pertandingan sepak bola, tennis dan cabang olah raga lainnya secara langsung, begitu pula konser musik dan kes

Indonesia Keren