Postingan

Menampilkan postingan dengan label Presiden Suharto

Hot Topic

Mengungkap Titik Nol Ibukota Baru RI & Siapa Calon Gubernur Pertama?

Gambar
Ibukota baru untuk NKRI memang bukan hal baru. Bung Karno, Presiden RI pertama sudah merencanakan hal ini dengan visi luar biasa. Setelah sekian tahun hanya menjadi rencana, akhirnya Presiden ke 7, Joko Widodo yang akrab dengan sapaan Jokowi mewujudkannya menjadi sebuah kenyataan. Hal yang sama terjadi dengan MRT, yang direncanakan di era Presiden Suharto, sebagai seorang gubernur, Jokowi mengeksekusi rencana tersebut menjadi fakta. Akhirnya Indonesia memiliki MRT sebagai moda transportasi modern di Jakarta.  Presiden Jokowi meninjau lahan untuk Ibu Kota Negara (IKN) di Kalimantan Timur (manado.tribunnews.com) Titik Nol dan Istana Presiden di Ibukota baru telah dinyatakan akan berada di Penajam Paser Utara. Hal ini diungkapkan oleh Suharso Monoarfa, Menteri PPN/Kepala Bappenas. Sebagaimana dilaporkan cnnindonesia.com (13/4/2021), Suharso Monoarfa menegaskan kepastian tersebut, " Insyaallah  titik nol, titik istana Ibu Kota Negara baru di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur,"

Indonesia Keren